Month: September 2003

Orang Tua Kita

Dalam pelajaran budi pekerti, kita sering dididik untuk tidak bertindak kurang ajar terhadap orang yang lebih tua dari kita. Atau dengan kata lain, kita diajari dan dinasehati untuk hormat pada…

Pada Awalnya

Melihat orang orang yang sukses dibidangnya, kita seringkali hanya melihat sepintas lalu. Kita cuma melihat apa yang mereka capai sekarang ini, tanpa mengetahui bagaimana proses pencapaian itu. Cobalah tanya pada…

Kesalahan

Orang orang bijak sering berkata, “Jangan takut berbuat salah”, sebab kesalahan yang pernah kita perbuat justru menunjukkan sisi terpenting dari seorang manusia: Manusia adalah makhluk yang tidak sempurna. Cuma kesadaran…

Kesetiaan

Bintang itu cantik Berkelap kelip di langit Bulan juga anggun Menerangi di malam hati Matahari apalagi Menyinari bumi disiang hari Mereka benar benar menakjubkan Tapi….. Aku ga mau seperti bintang…

Perjuangan hidup

hidup itu perjuangan tanpa berjuang kita takkan bisa hidup dan kehidupan takkan pernah bisa menatap bangga pada kita yang telah menjalaninya bila kita hanya bertopang tangan saja aku mengenal beberapa…

Ciuman

ketika aku mencium kamu aku merasakan sesuatu yg lain entah apa aku sendiri nggak tau sesuatu yg membuat sesak napas ini ingin ku bertanya pada kamu tapi, aku takut…mulutku tak…