Month: September 2004

Hampir Tengah Malam

23:40 hampir tengah malam ah, tidak yang benar adalah hampir pagi ya, hampir pagi tapi apa artinya? malam atau pagi tak jadi soal sebab tak pernah ada batas kapan orang…

Tantangan

segala tantangan dan hambatan bukan dijadikan beban tetapi dijadikan sebuah motivasi untuk kita melangkah lebih baik lagi. dengan iman usaha dan ketekunan segala yang kita inginkan pasti kita dapat. ========================================…

Bingung

namun… aku tak pernah bebas…..cerita ini bukan lah hanya karangan tapi yang sebenarnya… (buka cerita yang berjudul aku bukanlah yang sempurna) aku merasakan lelah…terancam…dan segala penderitaan yang ada di hati…

UMAR dan AMIR

umar dan amir adalah saudara kandung, umar sang kakak yang beda dua tahun dari amir. Sejak kecil umar hidup menggembala bersama amir sang adiknya di lapangan setiap pulang dari sekolah.…

A Story from Plato

Pada masa itu Plato bertanya pada Sang Guru “bagaimanakah cinta sejati dan jodoh itu? lalu Sang Guru menyuruh Plato mencari sebuah ranting yang terbaik dari pohon gandum dan serta merta…

Pengejawantahan Cinta

Cinta Sejati ini tidak dapat digapai melalui penelaahan buku buku, tulisan tulisan dan ucapan ucapan para pecinta. Ia hanya dapat dirasai dengan pengalaman langsung, karena kedekatanNya. Cinta benar benar tak…

Ujian Waktu Cinta

Sepasang muda mudi datang kepada saya untuk dikawinkan. “Sudah berapa lama kalian saling mencintai?” Tanya saya. “Sudah tiga, hampir empat minggu,” jawab mereka. Ini terlalu singkat. Menurut saya minimum satu…

Ujian Pertengkaran Cinta

Bilamana sepasang muda mudi datang mengatakan ingin kawin, saya selalu menanyakan mereka, apakah mereka pernah sesekali benar benar bertengkar tidak hanya berupa perbedaan pendapat yang kecil, tetapi benar benar bagaikan…