Category: Cerpen

Kumpulan cerita pendek dengan plot dan tema yang penuh dengan kejutan di akhir ceritanya

Buah Keisenganku

Kucermati setiap sudut ruangan yang ada di kelas 2A di kampusku.Kuingat aku sedang mempelajari matakuliah Carier Management. Mataku tertuju pada meja bangku yang kududuki, saat itu tersirat dibenakku untuk iseng…

Sisi manusia

ditengah dingin malam berteman hujan. aku mendengar tangis kawanku lirih hampir tak terhiraukan. dia bercerita “semasa orang tua jaya dalam masa kerjanya,semua kebutuhanku terpenuhi bahakan lebih,tak ada kamus pribadi berbicara…

Sepinya telaga sepi

Bersama jeritan hati kumananti berakhirnya malam dengan pertanyaan yang tak pernah dapat kujawab.Dan esok tetap sama,…tak ada yang berubah.Begitu tenang,..begitu datar. Sementara waktu yang berputar tak pernah dapat kutahan lajunya.…

Cinta itu Hanya MilikMu

Tak seperti biasanya, rumah berdinding papan, beratap seng di Jalan Kom Yos Soedarso No 18 C itu sepi. Tak terdengar suara mesin jahit yang dikayuh dengan kaki. Pun, tak terdengar…

Mencintai sampai disakiti

Keteguhan hati wanita itu bulat : berpisah Hari itu, ketika Shanty tahu perkawinan itu ternyata pahit. Bukan hikayat 1001 malam yg terus gemerlap mempesona. Ia harus berpisah , meski cinta…

Semalam di Semarang

Ku langkahkan kakiku menuju pintu keluar stasiun tawang. Aku bingung, harus kemana mencari hotel. Dikota ini aku tak kenal siapa pun Hanya seorang teman yang baru aku kenal lewat internet.…

Maling itu Boleh

Aku berasal dari sebuah kampung di pinggir suatu kota yang tak pernah disambangi salju satu kali pun. Kampungku pun tak pernah dilanda banjir satu kali pun. Yang selalu ada ialah…

Oleh oleh dari Kampung

“Kok kini kamu nggak berminat lagi pada politik, Noy?” tanya Oji suatu hari. “Bosan, Ji. Bikin pengen muntah saja Politik sudah banyak peminat, penikmat, pengamat dan pengkhianatnya,” jawabku santai. “Itu…

Ding dong

Rumah aziz tidak jauh dari gedung bioskop Mitra. Pada ruang depan gedung bioskop tersebut terdapat sebuah permainan bernama Ding Dong. Setiap berangkat dan pulang dari sekolah, Aziz bersama teman temannya…