Month: September 2003

Pahit dan Manis

Seorang bayi yang sakit, ketika akan diberi obat yang biasanya terasa pahit, akan otomatis menangis dan menolak dengan sekuat tenaga. Dari mana seorang bayi tahu bahwa rasa pahit itu tidak…

Catur

Mari kita bermain catur. Di dalam kotak catur, banyak terdapat buah catur. Ada yang putih, ada buah yang hitam. Masing masing buah mempunyai tugas yang berlainan, walaupun tujuan mereka sama:…

Ketika kau tersadar

Setelah beberapa lama, kau akan mengerti perbedaan tipis antara menggandeng tangan dan membelenggu jiwa, kau akan mengerti bahwa cinta bukan berarti bersandar dan teman bukan berarti aman,Dan kau mulaidannbsp; mengerti…

Putri Ampai Ani

Ada seorang penggembala kehilangan kerbau. Ketika ia menggiring kerbau kerbaunya ke kandang, ternyata kurang seekor. Kerbau yang hilang itu betina, dan bertanduk bengkok. Karena takut dimarahi majikannya ia lalu pergi…

Jet Coaster

Hari Minggu sore kupergunakan untuk berjalan jalan ke Taman Ria. Letaknya tidak jauh dari Senayan yang terkenal itu. Aku akan mencoba “kereta kilat” atau jet coaster yang ada di sana.…

Naluri Ibu

Ipung, adalah nama kucing Yani yang masih bayi. Ia terpaksa dipisahkan dari ibunya, karena Yani merengek ingin memiliki kucing. Maka ditukarlah Ipung dari keluarga paman yani dengan anak anjing Piup.…

Nining dan Retno

Nining keluar dari rumahnya dengan wajah muram. Ia baru saja mendapat marah dari ibunya. Soalnya sepele saja. Ia lupa lagi pada janiinya untuk memperbaiki bajunya yang lepas jahitannya. dannbsp;Nining seolah…

Padang Garam

“Kita sudah sampai ” Pemberitahuan yang mendengung di dalam helmet telah menarikku ke luar dari lamunan panjang. Kubiarkarkan terlebih dulu anggotaku melompat turun dari APC (armoured personnel carrier). Setelah perjalanan…

Surat Dari Ayah

Di awal perjalanan waktumu, di ujung lintasan hayatku, ingin kusampaikan kepadamu beberapa patah kata yang kuharapkan dapat menjadi azimat yang memberikan warna indah bagi hidupmu yang penuh keceriaan. Senang hatiku…