Kereta cinta
detik bahagia itu telah berlalu menitik kisah di lembar biru meneruskan cerita sendu berlari di bawah alunan lagu akankah hilang cinta itu biarpun waktu lama berlalu aku yakin tak semu…
Intisari Cerita Indonesia
Kumpulan puisi, sajak, poem, pantun, parikan ataupun kidung yang indah dan menarik hati
detik bahagia itu telah berlalu menitik kisah di lembar biru meneruskan cerita sendu berlari di bawah alunan lagu akankah hilang cinta itu biarpun waktu lama berlalu aku yakin tak semu…
Aku berdiri di sebuah panggung sandiwara Panggung yang banyak di tonton orang Yang sesekali mereka menepuk nepuk tangannya Entah perasaanku seperti apa saat ini Namun yang ada dalam pikiranku Aku…
Segenap doa teruntai semalam dan jua hari ini.. ketika tersadar dering alarm akan tanggal lahirmu.. lalu… kukirim pesan singkatku… “Bangunlah.. Malam ini aku ingin sejenak menemanimu berdoa.. Biarkan air wudhu…
Kadang aku ingin melepaskannya dengan amarah yang membabi buta Kadang aku ingin mengeluarkannya dengan kenikmatan tiada tara Terlalu banyak kata di kepala Berdesakkan panas tidak bisa keluar Terlalu banyak pikiran…
Aku kini di tanahmu untuk menanamkan separuh keringat yang kadang sempurna terbuang begitu saja membagikan sedikit duka yang masih tersimpan dalam gulita hati yang sulit terbagi lelaplah saja engaku di…
Aku lebih suka diam seribu bahasa daripada bicara sejuta bahasa tanpa makna Aku lebih suka dipukul sampai memar daripada dibenci sampai mati Aku lebih suka memahami sebuah buku daripada membaca…
kulihat kamu diayunan ombak… mengantar nyala rindu yang baru saja lahir benakku membiru seperti laut… malam belum berakhir dengan sejumput mimpi belum usai masih saja kamu menggoda bathinku meski di…
TESTAMEN CINTA (1) Jika telaga hati mampu menampung segenap makna dan menjabarkan kata kata Maka biarkan kelopak mawar merekah diterpa fajar kelompok angsa menari disisi teratai serta binar mata kejoramu…
apakah yang kau tinggal ? apakah yang masih tersisa ? ketika cinta tak lagi kita jalani ketika segala keputusasaan semakin mendera “” apakah lagi yang tersisa………..? ketika cinta harus berjalan…
Satu mengapa dermaga membekaskan sunyi lagu ombak tak bergejolak perahu diam, nelayan tak hendak berlayar menunggu bersama sepi apa gerangan yang terjadi? Dua apa yang kukenang tercenung di dermaga lengang…