Month: April 2004

Kepada Lelaki

Dia yang diambil dari tulang rusuk. Jika Tuhan mempersatukan dua orang yang berlawanan sifatnya, maka itu akan menjadi saling melengkapi. Dialah penolongmu yang sepadan, bukan sparing partner yang sepadan. Ketika…

Untukmu Alam

Kutahu ada cinta yang terpendam di hati. Namun aku juga tak bisa berdusta,jika aku masih menyayangimu. Biarkanlah kutepis duka lama. Biarkanlah aku kan tetap mengasihimu, Selaknya engkau pernah menyayangku. Aku…

Wanita Adalah Mutiara

Satu pemandangan yang menggoda ketika seraut wajah datang penuh sejuta kelembutan penuh sejuta perhatian padaku sejak kini padaku mulai detik aku menulis ini Wajahnya yang ayu merayu selalu menyunggingkan senyum…

Bila Kau Jatuh Cinta

Bila kau jatuh cinta maka cepatlah buka jendela disana akan kau dapati langit sudah tidaklagi berwarna jingga tapi langit itu telah berubah warna seiring warna hatimu yang terkelabuhi oleh permainan…

Cinta Sejati

Cinta sejati itu datangnya susah dan butuh perjuangan, tapi setelah didapati dia akan bertengger dan bertahta lama. Tidak halnya dengan cinta monyet, datangnya cepat perginya juga laksana kilat, hilang tak…

Tentang Cinta

Cinta bukanlah sumber kebahagiaan, tapi ketiadaan cinta adalah salah satu sumber derita. ======================================== Pengirim : Kotarom Minami ========================================

Seorang kekasih

seorang kekasih akan hadir dalam kehidupan kita janganlah saling menyakiti karna seorang kekasih adalah tumpuan sgala rasa suka dan duka,kita smua patutlah menerimnya dan TUHANlah yg menentukannya. ======================================== Pengirim :…

The last good bye

aku tak tahu harus mulai dari mana,…untuk mengucapkan”SELAMAT TINGGAL”….. karena aku sendiripun tak tahu…kalau akhirnya aku mampu tak harus kita saling menyalahkan terlebih lagi saling menyakiti…segala sesuatu yang terjadi pastilah…